Kamis, 21 April 2016
Umpan putih dengan bahan dasar atang Bagian 3
Unknown | Kamis, 21 April 2016
Toko Pancing Waffa - Sebelumnya saya sudah share tentang umpan putih bahan dasar atang,kali ini saya akan share umpan ikan mas masih dengan bahan dasar atang.
Bahan-Bahan:
Atang 1bks
Tb 1/2bks
Keju 1/2 lembar
Telor asin 1butir
Surundeng 2 sdm
Halco 1000 (1cm)
Deho 1/2 kaleng plus minyak
Wafer tanggo 500 setengah
Cara pembuatan:
Pertama buat satu adonan dulu,
Masukan kuning tekor asin ke dalam wadah, kasih air panas 2 sdm,tambahkan halco,deho dan minyaknya,aduk sampai semua bahan tercampur.
Adonan ke dua,Masukan atangng,keju,surundeng aduk hingga kalis lalu satukan dengan adonan yang pertama...bila terasa lembek kasih wafer tanggo 1/2bks saja,lebih bagus tambah kroto yg udah di rendam air panas.
Umpan siap di Pakai,Selamat mencoba.
Nb: buat ikan kcil tidak usah pke tbur.
Sumber: Bang Aloel Krd
Tidak ada komentar:
Posting Komentar